News & Research

Reader

Barisan Saham dengan Cuan Terbesar, Termasuk ARTO
Friday, June 28, 2024       14:22 WIB

JAKARTA, investor.id- Indeks Harga Saham Gabungan ( IHSG ) melesat 90,66 poin (1,3%) ke level 7.058,6 pada penutupan sesi I, Jumat (28/6/2024). Saat IHSG hari ini melesat, ada barisan saham dengan cuan terbesar, termasuk .
PT Bank Jago Tbk () juga masuk daftar top gainers. Sebab, melejit 9,5%.
Selain , ada empat saham lainnya yang juga masuk barisan saham dengan cuan terbesar atau top gainers. Keempatnya adalah PT Jaya Inocycle Technology Group Tbk () melonjak 16,8% dan PT Logindo Samudramakmur Tbk () melesat 15,9%.
Ada pula, PT Berdikari Pondasi Perkasa Tbk () terkerek 12% dan PT Perintis Triniti Properti Tbk () naik 7,2%.
Sementara itu, saham PT Satria Mega Kencana Tbk () jatuh paling dalam dan memimpin top losers. Hal itu karena anjlok 10,3%.
Selain , ada empat saham lainnya yang masuk top loser. Keempat saham tersebut adalah PT Jaya Swarasa Agung Tbk () turun 10%, PT Utama Radar Cahaya Tbk () melemah 10%, PT Hotel Fitra International Tbk () 9,5%, dan PT Smartfren Telecom Tbk () 9,5%.
Pada sejam perdagangan IHSG hari ini, indekssaham Asia mayoritas juga menguat. Nikkei (Jepang) melesat 0,8%, Hang Seng (Hong Kong) naik 0,56%, dan Shanghai (China) terkerek 0,98%. Sedangkan Straits Times (Singapura) jatuh 0,24%.

Sumber : investor.id

powered by: IPOTNEWS.COM